Kelompok keahlian  atau  riset  group  adalah  wadah  bagi  dosen yang  mempunyai  keahlian  dan tertarik  pada  tiap  proses  dan  hasil  sains  dan  teknologi  yang  terkait  dengan  peningkatan teknologi informasi yang bermanfaat bagi aspek penghidupan dan kehidupan masyarakat. 

Program Studi Informatika UNS terbentuk dalam 4 bidang kelompok keahlian, yaitu Kelompok Keahlian, yaitu :

  1. Kelompok Keahlian Intelligence Systems and Humanized Computing (ISHC),
  2. Kelompok Keahlian Computational Science and Engineering (CSE),  
  3. Kelompok Keahlian Computer Networks and Security (CNS),
  4. Kelompok Keahlian Data, Information and Knowledge Engineering (DIKE) ,